IBCWE

Desember 24, 2023

PT Adis Dimension Footwear: Prosentase Total Pimpinan Perempuan Mencapai 21%

Sebagai perusahaan padat karya yang memiliki karyawan lebih dari 8000 karyawan, PT Adis Dimension Footwear menyadari bahwa karyawan adalah sumber daya yang dapat menggerakkan kemajuan perusahaan. […]
Desember 24, 2023

Telkomtelstra; Memberikan Kesempatan Perempuan untuk Mendalami Sektor Teknologi

Perempuan peminat jurusan bidang STEM (Science, Technology, Engineering and Math) di Indonesia meningkat dari tahun ke tahun. Menurut International Labour Organization (ILO) pada tahun 2017, terdapat […]
Desember 24, 2023

JLL Indonesia Mendukung Ibu Bekerja dengan Menyediakan Dukungan Berupa Sistem, Lingkungan, dan Tempat Kerja yang Fleksibel.

Pada tahun 2017, JLL bekerjasama dengan Indonesia Business Coalition for Women Empowerment (IBCWE) dan membawa misi untuk mendorong keberagaman, memberikan kesempatan yang sama untuk laki-laki dan […]
Desember 24, 2023

Lima Kebijakan Ini Diperlukan Agar Perusahaan Mewujudkan Kesetaraan Gender

Berikut lima bentuk kebijakan untuk memastikan kesetaraan gender diterapkan di tempat kerja Anda: 1. Fleksibilitas Sementara perempuan lebih bersedia menghasilkan lebih sedikit uang dengan jam kerja […]
Desember 24, 2023

Mariana Amiruddin: Ruang Laktasi adalah Kebutuhan Manusia, Bukan Hanya Perempuan

Bergelut dengan dunia perempuan selama lebih dari sepuluh tahun, Mariana Amiruddin, komisioner Komnas Perempuan 2015-2019, masih sering risau akan kecenderungan masyarakat, yang tidak paham kebutuhan perempuan […]
Desember 24, 2023

Devi Asmarani: Membumikan Feminisme Melalui Media

Kegelisahan Devi Asmarani sebagai jurnalis perempuan mendorongnya menjadi salah satu co-founder Magdalene.co. Sebuah website magazine yang memiliki misi utama mendobrak patriarki dan mendekatkan isu feminisme kepada […]